Rabu, 24 Agustus 2022
Ketua DPRD Kabupaten Banjar H. Muhammad Rofiqi, SH beserta Wakil dan Anggota DPRD Kabupaten Banjar menghadiri acara peringatan hari jadi Kabupaten Banjar ke -72 tahun 2022.
Kegiatan berlangsung di halaman kantor Bupati Banjar dan dihadiri oleh Gubernur Kalimantan Selatan, unsur Forkopimda Kabupaten Banjar dan tamu undangan lainnya.